Berikut Tips Bibir Sehat dengan Alami, Lebih Indah dan Merona

Beberapa tips bibir sehat dapat menjadi solusi bagi Anda semua yang memiliki permasalahan pada area wajah satu ini. Salah satu tanda bahwa bibir seseorang dalam keadaan sehat adalah ketika warnanya cerah dengan tekstur yang lembut. Oleh karena itu, jika sampai bibirnya kering itu merupakan tanda kurangnya hidrasi sehingga tidak lembab. Apalagi mengingat bagian wajah satu […]

Inilah Penyebab Gagal Ginjal Kronis, Gejala, dan Pencegahannya

Gagal ginjal kronis merupakan salah satu kondisi serius di mana fungsi ginjal manusia tidak mampu memproses limbah serta zat-zat kimia berlebihan dalam tubuh. Tiap penderitanya, selalu mencari ginjal pengganti agar tetap bertahan hidup. World Health Organization (WHO) mengungkapkan bahwa penyakit ini menjadi penyebab kematian tertinggi di dunia. Dalam tiap tahunnya, sekitar 850.000 orang meninggal karena […]

Fakta Kelainan Kuku Nail Pitting yang Mengarah ke Penyakit Serius

Kelainan kuku nail pitting menjadi salah satu permasalahan yang sangat mengganggu. Bukan hanya membuat penampilan kuku tangan maupun kaki terlihat kurang bagus, ternyata kemunculan nail pitting juga menandakan ada masalah pada tubuh Anda. Nail pitting atau kuku bergelombang memang terlihat tidak berbahaya, tapi tidak boleh disepelekan. Sebab penyakit satu ini dapat menjadi indikasi bahwa tubuh […]

Apa Saja Manfaat Pilates untuk Kesehatan Tubuh? Simak Disini!

Saat ini, senam pilates menjadi salah satu olahraga populer khususnya di kalangan perempuan. Olahraga ini memadukan berbagai elemen dari teknik gerakan tubuh, pernapasan, hingga konsentrasi. Hal ini tentu mendatangkan manfaat bagi kesehatan tubuh. Sebagian orang bahkan menjadikan olahraga pilates sebagai sarana self healing sebab mampu meredakan stres. Gerakan pilates sendiri berasal dari gabungan yoga dan […]

Waspadai Dampak Buruk Insomnia bagi Kesehatan Tubuh!

Insomnia yang dibiarkan dan tidak segera diobati akan memperburuk kondisi kesehatan tubuh. Selain itu, insomnia juga dapat mempengaruhi produktivitas pekerjaan maupun kualitas hidup. Memang apa saja dampak buruk yang dapat terjadi bila insomnia terus dibiarkan? Untuk mengetahui jawabannya, lebih baik jangan lewatkan pembahasan berikut! Kesehatan Tubuh Memburuk Akibat Insomnia Tidur nyenyak dan berkualitas bisa dikatakan […]

Gejala Rhinitis Alergi pada Anak, Penyebab, Penanganan

Salah satu gangguan yang harus diwaspadai oleh para orang tua adalah rhinitis alergi pada anak. Anda perlu waspada karena gangguan ini dapat membuat kesehatan dan berbagai aktivitas anak terganggu, khususnya pada jangka panjang. Untuk edukasi lebih lengkap mengenai gejala, penyebab, pengobatan, dan informasi lainnya terkait rhinitis alergi ini, kami telah menyiapkan sejumlah informasi melalui artikel […]

Ketahui 15 Cara Merawat Penis untuk Kesehatan

Mengetahui cara merawat penis penting karena mempengaruhi tingkat kebersihan dan kesuburan. Apalagi memiliki Mr. P bersih sekaligus terawat bagus untuk kepuasan seksual. Faktanya penis tidak hanya berperan untuk reproduksi saja. Melainkan menjadi tempat mengeluarkan urine sehingga harus mampu merawat dengan maksimal. Kesehatan organ intim terjaga sebagai lambang maskulinitas pria. Tentu memiliki warna, ukuran, kemampuan ereksi […]

6 Tips Menjaga Kesehatan Mulut untuk Cegah Kanker Mulut

Meski cukup jarang terdengar dibanding jenis kanker lainnya, namun tahukah Anda tentang penyakit kanker mulut? Sesuai namanya, ini adalah bentuk kanker yang dapat berkembang di berbagai bagian mulut. Karena itu, penting untuk selalu menjaga kesehatan mulut Anda. Penyebab terjadinya penyakit ini sendiri dapat bervariasi, bisa karena konsumsi tembakau akibat merokok, konsumsi alkohol, paparan virus, atau […]